PERANAN SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN DALAM MENDUKUNG PENGENDALIAN INTERN GAJI DAN UPAH PADA PT. ASDP INDONESIA FERRY (PERSERO) CABANG BAUBAU

Authors

  • Hasni Hasni Universitas Muhammadiyah Buton

DOI:

https://doi.org/10.35326/jiam.v1i2.248

Keywords:

Sistem Akuntansi, Penggajian dan Pengupahan, Pengendalian Intern

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem akuntansi penggajian dan pengupahan yang diterapkan oleh perusahaan dapat membantu manajemen dalam pengendalian intern gaji dan upah. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem akuntansi penggajian dan pengupahan pada PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Baubau sudah cukup memadai guna dijadikan sebagai alat bantu pengendalian intern terhadap gaji dan upah. Struktur organisasi PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Baubau sudah menggambarkan pemisahan fungsi yang jelas serta pembagian tugas dan tanggung jawabnya yang baik kepada tiap-tiap karyawan sehingga mendukung pengendalian intern perusahaan.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2019-06-09

How to Cite

Hasni, H. (2019). PERANAN SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN DALAM MENDUKUNG PENGENDALIAN INTERN GAJI DAN UPAH PADA PT. ASDP INDONESIA FERRY (PERSERO) CABANG BAUBAU. Jurnal Ilmiah Akuntansi Manajemen, 1(2), 44–54. https://doi.org/10.35326/jiam.v1i2.248